26 Tempat Wisata di Lembang Bandung yang Paling Wajib Dikunjungi

Tempat wisata di Lembang Bandung yang paling wajib dikunjungi merupakan salah satu pilihan terbaik untuk menikmati akhir pekan dan liburan seru di Kota Bandung. Ya, kawasan Lembang memang sudah terkenal dengan segudang tempat wisata menarik yang sangat sayang untuk dilewatkan.

Panorama indah nan menakjubkan, mampu menjadi magnet kuat bagi wisatawan. Baik lokal maupun luar daerah, sekarang ini selalu saja ramai mengunjungi tempat wisata di Lembang Bandung.

Tidak jauh berbeda dengan tempat wisata di Bandung, Lembang juga ikut menawakan udara segar khas pegunungan dengan pemandangan alam yang eksotis. Mengabadikan setiap momen lewat jepretan kamera sungguh tidak boleh dilewatkan.

Tanpa banyak basa-basi lagi, langsung kita cari tahu daftar tempat wisata di Lembang Bandung yang paling wajib dikunjungi berikut ini.
26 Tempat Wisata di Lembang Bandung yang Paling Wajib Dikunjungi

Tempat wisata di Lembang Bandung yang paling wajib dikunjungi


1. Ciater

Tempat wisata di Lembang Bandung Ciater
Ciater

Ini dia salah satu tempat wisata di Lembang Bandung yang sangat populer. Ciater merupakan objek wisata berupa pemandian air panas yang namanya sudah mengiang hingga luar negeri. Setiap kahir pekan dan liburan, wisatawan lokal dan wisatawan mancanegara seringkali memenuhi pemandian air panas ini.

Ciater menawarkan 2 jenis pemandian, yaitu berbentung kolam umum dan ruang private. Jika anda ingin mencoba sensasi mandi di kolam air panas secara eksklusif, maka silahkan pilih di ruang private. Air panas yang ada di Ciater ini bersumber dari alam dan bermanfaat untuk menyehatkan kulit serta membuat badan terasa lebih segar.

Tiket masuk yang harus anda bayarkan sangatlah murah, yaitu hanya Rp. 15.000 saja. Pemandian air panas ini buka selama 7 hari 24 jam, sehingga anda bebas ingin mengunjunginya kapan saja.

2. Kampung Daun

Tempat wisata di Lembang Bandung Kampung Daun
Kampung Daun

Kampung Daun adalah tempat wisata kuliner di Lembang Bandung yang siap memanjakan liburan anda menjadi lebih menarik. Disini tersedia aneka menu kuliner yang super lezat dan menggugah selera. Selain itu,  Kampung Daun juga menyajikan suasana romantis dan eksotis ala bumi Lembang. 

Ajaklah keluarga ataupun pasangan anda untuk makan bersama di Kampung Daun ini.  Tersedia menu kuliner tradisional hingga mancanegara yang siap memanjakan lidah anda.  Kampung Daun tempatnya begitu rindang, tenang dan berwaha dingin.  Dijamin liburan anda semakin seru.

Tempat wisata di Lembang Bandung ini buka dari jam 11 siang sampai jam 12 malam.  Alamat lengkap Kampung Daun yaitu di Villa Trinti, Jalan.Sersan Bajuri KM 4.7.

3. Gunung Tangkuban Perahu

Tempat wisata di Lembang Bandung Gunung Tangkuban Perahu
Gunung Tangkuban Perahu

Gunung Tangkuban Perahu adalah tempat wisata di Lembang Bandung yang sekaligus menjadi ikon pariwisata Bandung Utara.  Nama Gunung Tangkuban Perahu sudah sangat populer berkat cerita rakyat Sangkuriang.  Cerita tersebut membuat banyak orang penasaran dengan Gunung Tangkuban Perahu ini.

Gunung Tangkuban Perahu masih tergolong sebagai gunung aktif di Indonesia namun hal ini tidak menyurutkan wisatawan untuk datang berkunjung. Dilihat dari kota Bandung gunung ini benar-benar mirip layaknya perahu terbalik.

Keindahan kawah dan pemandangan alam di sini sangatlah menakjubkan, sejauh mata memandang semua terlihat indah. Udara yang ada disini juga terasa begitu sejuk.

Buka dari jam 8 pagi sampai jam 5 sore, tentunya anda sudah puas untuk mengagumi keindahan tempat wisata di Lembang Bandung yang satu ini.  Tiket masuknya tergolong sangat murah yaitu Rp.  20.000 saat weekday dan Rp.  30.000 saat weekend.

4. Observatorium Bosscha

Tempat wisata di Lembang Bandung Observatorium Bosscha
Observatorium Bosscha

Observatorium Bosscha adalah pusat teropong paling tua di indonesia sekaligus menjadi tempat wisata di Lembang Bandung yang cukup populer. Disini merupakan tempat bersejarah dan edukasi tentang benda-benda langit. Banyak sekali aktivitas penelitian mengenai benda-benda langit di Observatorium Bosscha ini.

Terletak di Jalan. Peneropong Bintang, Lembang Bandung, tempat ini selalu ramai dikunjungi wisatawan dari perguruan tinggi, anak sekolah ataupun masyarakat biasa. Observatorium Bosscha buka setiap hari dari jam 9 pagi hingga jam 1 siang. Tiket masuknya sangatlah murah yaitu hanya Rp. 7.500 saja.

5. The Lodge Maribaya

Tempat wisata di Lembang Bandung The Lodge Maribaya
The Lodge Maribaya

Mungkin nama tempat wisata di Lembang Bandung kali ini sudah sangat familiar bagi sebagian besar wisatawan. Ya, The Lodge Maribaya adalah penginapan sekaligus tempat wisata kuliner yang sangat sayang untuk dilewatkan. Lokasinya berada di hutan pinus rindang dan berhawa sejuk. View yang ditawarkannya benar-benar memanjakan mata.

Saat berkunjung ke The lodge Maribaya ini, wisatawan bisa mencicipi aneka hidangan lezat. Mulai dari menu tradisional hingga menu mancanegara semua tersedia secara lengkap. Menyantap hidangan yang lezat terasa semakin sempurna berkat indahnya panorama dan segarnya udara yang ada.

Selain berwisata kuliner, tempat wisata di Lembang Bandung ini juga akan memberi pengalaman camping di alam terbuka yang menyenangkan. Fasilitasnya cukup lengkap sehingga akan menunjang semua kebutuhan anda.

The Lodge Maribaya buka setiap dari jam 8 pagi hingga jam 10 malam. Harga tiket masuk yang ditawarkannya sangat terjangkau yaitu hanya Rp. 20.000 saja. Penginapan sekaligus tempat kuliner ini terletak di Jalan Maribaya Timur Km 6 Kosambi Cibodas.

6. Pine Forest Camp

Tempat wisata di Lembang Bandung Pine Forest Camp
Pine Forest Camp

Anda mengaku sebagai pecinta alam?, maka wajib hukumnya untuk mampir ke tempat wisata alam di Lembang Bandung yang bernama Pine Forest Camp ini. Disini anda akan diajak camping di alam bebas dengan suasana alam yang masih teraga dengan baik dan udara sejuk khas Lembang. Pine Forest Camp terletak di Jalan Pasir Jaya XLL No. 10, Pasirluyu Regol.

Selain sebagai spot camping di alam bebas, Pine Forest Cam juga sering dijadikan tempat foto preweeding. Bahkan saking indahnya alam yang ditawarkan, ada salah satu artis ternama yang menyelenggarakan resepsi pernikahannya di Pine Forest Camp ini.

Jika anda tertarik untuk kemah di Pine Forest Camp, maka anda harus menyiapkan budget Rp. 150.00 sebagai harga paket camping. Tempat wisata di Lembang Bandung ini buka setiap hari dari jam 8 pagi hingga jam 8 malam.

7. Gunung Batu

Tempat wisata di Lembang Bandung Gunung Batu
Gunung Batu

Masih bertema tempat wisata alam di Lembang Bandung, mari kita eksplorasi Gunung Batu. Disini adalah tempat wisata geologi sejarah tentang kehancuran patahan Lembang dan asal mula terbentuknya Bandung.view yang ditawarkannya tentu sangatlah menakjubkan, udara alam yang belum tercemar sedikitpun bisa langsung kita rasakan.

Gunung batu terletak di kawasan Pagerwangi, Lembang. ada aktivitas istimewa yang bisa anda coba jika menyukai tantangan, apalagi kalau bukan panjat tebing. selain panjang tebing, tempat wisata di lembang bandung ini juga menawarkan aktivitas seru yaitu menikmati pesona sunrise dan sunset. 

Keindahan alam Lembang yang eksotis semakin disempurnakan berkat sunset dan sunrisenya. Cukup membayar tiket masuk sebesar Rp. 10.000 saja, maka anda sudah bisa menikmati semua keindahan Gunung Batu ini.

8. Ciwangun Indah Camp

Tempat wisata di Lembang Bandung Ciwangun Indah Camp
Ciwangun Indah Camp

Tempat wisata outbound di Lembang Bandung yang tidak kalah menarik untuk dicoba selanjutnya adalah Ciwangun Indah Camp. Disini anda bisa menikmati serunya menginap di alam terbuka yang masih asri dan menghijau. Sejuknya udara sekitar dengan panorama pepohonan rindang, merupakan perpaduan alam yang sayang untuk dilewatkan.

Ciwangun Indah Camp berlokasi di Jalan. CIC Kp. Ciwangun RT.03 RW.15 Cihanjuang. Daya tarik utama dari tempat wisata di Lembang Bandung ini adalah beberapa fasilitas seperti trekking, outbound dan hiking yang sangat seru dan menantang. Tak ketinggalan, ada juga tempat wisata kuliner yang selalu siap memanjakan lidah anda.

Ciwangun Indah Camp buka setiap hari dari jam 8 pagi hingga jam 5 sore. Harga tiket masuknya sangatlah terjangkau yaitu hanya Rp. 7.000 saja. Sehingga jika anda sedang mencari tempat liburan murah, maka Ciwangun Indah Camp bisa menjadi salah satu pilihannya.

9. Sanghyang Tikoro

Tempat wisata di Lembang Bandung Sanghyang Tikoro
Sanghyang Tikoro

Sanghyang Tikoro adalah tempat wisata di Lembang Bandung yang sampai saat ini mampu menarik banyak sekali wisatawan. Satu-satunya hal yang menjadi andalan objek wisata ini adalah sebuah titik tempat air danau purba yang menghilang. Titik air ini merupakan bukti nyata jika Bandung adalah kawasan Danau Purba.

Objek wisata sejarah di Bandung ini buka setiap hari dari jam 8 pagi sampai jam 5 sore. Lokaisnya berada di Jalan. PLTA Saguling, Rajamandala Ciapatat.

10. Curug Malela

Tempat wisata di Lembang Bandung  Curug Malela
Curug Malela

Wilayah Jawa Barat yang terkenal dengan beragam curug indah nan eksotis tentunya sangat menarik untuk dikunjungi. Jika anda  tertarik, maka silahkan mampir ke tempat wisata air terjun di Lembang Bandung ini. Namanya adalah Curug Malela dan berlokasi di Desa Cicadas, Kecamatan Rongga Gunung halu Lembang.

Curug Malela menawarkan sebuah panorama indah nan eksotis berupa air terjun setinggo 80 meter dengan lebar 70 meter. Disekelilingnya mata anda akan dimanjakan oleh deretan pepohonan rindang yang terlihat begitu hijau. suasana sejuk khas air terjun memang sangat cocok untuk menyehatkan paru-paru dan merefresh kembali otak kita.

Tempat wisata di Lembang Bandung ini buka setiap hari selama 24 jam nonstop. Tiketnya sangatlah murah yaitu hanya Rp. 10.000 saja. Disamping itu semua, ternyata curug ini juga menyimpan banyak misteri.

11. De’ Ranch Lembang

Tempat wisata di Lembang Bandung De’ Ranch Lembang
De’ Ranch Lembang

De'Ranch adalah tempat wisata di Lembang Bandung yang namanya sudah sangat familiar bagi wisatawan lokal. Ya, tempat ini memang menjadi tujuan wisata di Bandung bagi mereka pemburu objek wisata unik dan menantang. De'Ranch Lembang ini menawarkan sebuah aksi seru yaitu menunggang kuda lengkap dengan baju cowboy amerika dan berkeliling di lokasi wisata.

Selain itu, De"Ranch juga sudah menyediakan tempat wisata kuliner dan tempat wisata belanja sehingga sangatlah komplit. Setelah puas berkeliling lokasi ala cowboy amerika, anda bisa menyantap hidangan lezat baru kemudian berbelanja untuk sanak keluarga di rumah.

Tempat wisata di Lembang Bandung ini membandrol tiket masuk sebesar Rp. 15.000 saja dan buka setiap hari dari jam 9 pagi hingga jam 5 sore.

12. Taman Kupu-kupu

Tempat wisata di Lembang Bandung Taman Kupu-kupu
Taman Kupu-kupu

Ini dia Tempat Wisata di Lembang Bandung yang akan membuat liburan keluarga semakin seru. Taman Kupu-kupu adalah pusat konservasi berbagai macam jenis kupu-kupu langka dari seluruh dunia. Anda akan melihat banyak sekali    kupu-kupu canitk dan indah.

Selain berkeliling dan melihat-lihat sekawanan kupu-kupu cantik, andapun juga berkesempatan untuk belajar bagaimana cara menangkar hewan cantik ini. Mulai dari awal sampai menjadi kupu-kupu yang bisa terbang. Semua terasa seru dan menyenangkan pastinya.

Taman Kupu-Kupu berlokasi di Jalan. Cihanjuang No 58, Cibaligo Cimahi. Harga tiket masuknya sangatlah murah yaitu hanya Rp. 10.000 saja. Selain itu, tempat wisata di Lembang Bandung ini juga memiliki toko cendera mata dan souvenir unik bertema kupu-kupu. Ada juga pusat wisata kuliner yang menawarkan aneka menu lezat.

Taman Kupu-Kupu ini buka setiap hari dari jam 8 pagi samai jam 5 sore. Bagaimana, apakah anda tertarik untuk mengunjunginya?.

13. Stone Garden Geopark

Tempat wisata di Lembang Bandung  Stone Garden Geopark
Stone Garden Geopark

Stone Garden Geopark adalah sebuah kawasan cantik yang dipenuhi oleh tumpukan batu besar dan menyimpan histori menarik. Tumpukan batu yang ada disini terlihat begitu cantik dan menghijau. View yang ditawarkannya benar-benar memanjakan mata khas alam Bandung yang eksotis. Histori yang tersimpan disini berupa cerita dan bukti nyata jika Bandung dulunya berupa perairan laut dangkal.

Tempat wisata di Lembang Bandung ini juga sangat pas dijadikan spot foto. Panorama alam yang indah, menjadikannya layak dikunjungi oleh wisatawan.

14. Maja House

Maja House

Masih ingin menjelajahi tempat wisata kuliner di Lembang Bandung yang ajib?, maka silahkan mampir ke Maja House. Maja House adalah tempat makan terbaik dengan suasana romantis dan view yang cantik. Tempat ini juga sering menjadi spot nongkrong kaula muda karena tempatnya memang asyik.

Tersedia berbagai macam pilihan menu makanan yang bisa anda pilih. Mulai dari menu tradisional hingga mancanegara. Tempatnya nyaman, viewnya juga cantik dan menunya yang lezat, menjadikan Maja House wajib banget untuk dikunjungi.

Sayangnya, tempat wisata di Lembang Bandung ini membandrol harga yang kurang bersahabat dengan kantong mahasiswa. Harga makanannya saja mulai dari Rp. 50.000.  Maja House buka dari jam 11.00- 03.00.Selain tempat makan, ternyata Maja House juga menyimpan penginapan dengan patok harga mulai dari Rp. 300.000.

Apakah anda tertarik untuk mencoba tempat wisata di Lembang Bandung ini?.

15. Imah Seniman

Tempat wisata di Lembang Bandung  Imah Seniman
Imah Seniman

Imah Seniman adalah tempat wisata di Lembang Bandung yang wajib banget untuk disinggahi bagi anda para pecinta kehidupan alam bebas. Anda akan menemui tempat wisata kuliner dan penginapan kece di dalam hutan. Slogannya yang mengusung tema "Tidur di Danau, Makan di Hutan" membuat para pecinta alam merasa tertantang untuk mengunjungi Imah Seniman ini.

Bagi anda yang ingin lari sejenak dari hiruk pikuk kota, maka tempat wisata di Lembang Bandung ini bisa anda coba. Tempatnya sangatlah sunyi, tenang dan sejuk. Menyatu bersama alam yang jauh dari pencemaran tentu menjadi pengalaman menarik.

Imah Seniman berlokasi di Jalan. Kolonel masturi No 8 Lembang. Buka setiap hari dari jam 8 pagi sampai dengan jam 10 malam.

16. Terminal Wisata Grafika Cikole

Tempat wisata di Lembang Bandung Terminal Wisata Grafika Cikole
Terminal Wisata Grafika Cikole

Masih berupa penginapan bagus dan pusat wisata kuliner, tempat wisata di Lembang Bandung selanjutnya bernama Terminal Wisata Grafika Cikole. Objek wisata terpadu ini berlokasi di dalam hutan pinus yang asri, sejuk dan udaranya dingin. Suasana romantis dengan panorama eksotis akan segera menyambut anda.

Bicara soal wisata kuliner, Terminal Wisata Grafika Cikole sudah menyediakan restoran yang menawarkan aneka menu lezat. Sedangkan untuk penginapannya, terdapat beberapa pilihan seperti pondok wisata, areal camping ground dan hotel. Sangat komplit bukan?.

Tempat wisata di Lembang Bandung ini buka dari jam 8 pagi hingga jam 10 malam. Harga tiket masuknya gratis tanpa membayar sepeserpun. Lokasinya berada di Jalan.Tangkuban Perahu KM 8, Cikole Lembang.

17. Jendela Alam

Tempat wisata di Lembang Bandung Jendela Alam
Jendela Alam

Jendela Alam merupakan tempat wisata di Lembang Bandung yang mengajak anak-anak untuk belajar bagaimana cara beternak dan bertani dengan cara yang mengasyikkan. Disini anak-anak akan diperkenalkan seputar dunia peternakan dan pertanian, kemudian langsung mempraktekkan apa yang sudah dipelajarinya. Suasana yang selalu ramai dan udaranya yang sejuk, anak-anaka nda dijamin betah untuk berlama-lama.

Jendela alam buka setiap hari dari jam 9 pagi sampai jam setengah 5 sore. Cukup membayar Rp. 15.000 saja, maka anak-anak sudah bisa merasakan serunya berkebun dan berternak di Jendela Alam ini. Lokasinya berada di Kompleks Graha Puspa, Jalan. Sersan Bajuri KM 45.

Mengunjungi tempat wisata di Lembang Bandung ini hukumnya wajib jika anda menginginkan liburan seru sekaligus menambah wawasan.

18. NuArt Sculpture Park

Tempat wisata di Lembang Bandung NuArt Sculpture Park
NuArt Sculpture Park

Tempat wisata di Lembang Bandung ini sebenarnya adalah kediaman dari pemahat terbaik dunia asal pulau dewata Bali yaitu I Nyoman Nuarta.  Disini adalah tempat praktik beliau untuk menghasilkan karya-karya keren. Gallery seni pahatan hasil karya terbaik I Nyoman diantaranya adalah Patung Garuda Wisnu yang merupakan salah satu karya fenomenalnya.

Jika anda tertarik untuk melihat aneka koleksi seni pahatan dari I Nyoman Nuarta silahkan berkunjung ke Jalan. Setraduta Raya No 6 Vandung. Buka setiap hari dari jam 8 pagi sampai jam 5 sore dengan tiket masuk Rp. 10.000 saja.

19. Puncak Ciumbuleuit

Tempat wisata di Lembang Bandung Puncak Ciumbuleuit
Puncak Ciumbuleuit

Ini dia tempat wisata kuliner disekitar Lembang yang sudah cukup populer, apalagi kalau bukan Puncak Ciumbuleuit. Disini anda bisa menikmati aneka menu kuliner khas Sunda di saung-saung bambu yang tertata rapi. Rasanya benar-benar menggugah selera, apalagi anda akan disuguhi view kota Bandung yang cantik.

Menyantap nasi merah bersama ayam goreng, lalalapan, dan sambel tentu wajib untuk anda coba. Pasti tidak akan terasa anda sudah menghabiskan banyak sekali porsi. Soal harga, anda tidak perlu khawatir karena sudah pasti tempat wisata di Lembang Bandung ini menawarkan harga murah meriah.

20. Gunung Putri Lembang Geger Bintang Matahari

Tempat wisata di Lembang Bandung Gunung Putri Lembang Geger Bintang Matahari
Gunung Putri Lembang Geger Bintang Matahari

Tempat wisata di Lembang Bandung selanjutnya adalah Gunung Putri Lembang Geger Bintang Matahari yang menawarkan keindahan pegunungan eksotis. Dari sini anda akan ditawari keindahan alam sekitar yang memanjakan mata. Suasananya khas kota Bandung dan masih terjaga dengan baik. Sejuta pesona alam akan segera anda temui saat datang berkunjung.

Dibalik keindahannya yang memukau, ternyata gunung ini menyimpan banyak misteri. Hal ini juga menjadi daya tarik lain bagi wisatawan. Buka setiap hari dari jam 8 pagi dan 5 sore, harga tiket masuknya hanyalah 5 ribu rupiah saja. Tempat wisata di Lembang Bandung ini mempunyai hawa yang cukup dingin.

21. Rumah Bunga Rizal

Tempat wisata di Lembang Bandung  Rumah Bunga Rizal
Rumah Bunga Rizal

Jika tempat wisata di Lembang Bandung sebelumnya sudah ada curug indah, pegunungan eksotis, wisata kuliner lezat, dan wisata alam keren, maka kali ini marilah kita eksplorasi keindahan Rumah Bunga Rizal yang menjadi surganya tanaman hias.

Disini anda akan melihat hamparan taman bunga yang dipenuhi berbagai macam jenis bunga dan terlihat sangat cantik.mayoritas adalah bunga anggrek yang membuat suasana dan keindahannya semakin menarik. Berfoto narsis di taman-taman bunga ini tentu terasa menyenangkan.

Selain melihat-lihat, anda juga bisa membeli bunga cantik ini sebagai oleh-oleh. Buka setiap hari dari jam 7 pagi sampai jam 4 sore, Rumah Bunga Rizal terletak di Jalan.Maribaya Km 2,4 Lembang.

Nampaknya para pecinta tanaman hias wajib deh untuk mengunjungi tempat wisata di Lembang Bandung ini.

22. Dusun Bambu Family Leisure Park

Tempat wisata di Lembang Bandung  Dusun Bambu Family Leisure Park
Dusun Bambu Family Leisure Park

Dusun Bambu Family Leisure Park merupakan tempat wisata di Lembang Bandung yang sangat cocok dikunjungi bersama keluarga. Letaknya yang berada tepat di bawah kaki gunung burangrang ini, tentunya menawarkan suasana sejuk dan keindahan alam menarik.

Anda dan keluarga bisa menginap di beberapa villa dan camping yang sudah tersedia. Ada juga restoran di tepian danau yang sangat indah. Jika masih kurang, maka anda bisa bersantai sembari menyruput kopi di cafe burangrang. Setidaknya anda dan keluarga bisa melakukan 14 aktivitas seru dan menarik saat berkunjung ke tempat wisata di Lembang Bandung ini.

23. Sapu Lidi Resort

Tempat wisata di Lembang Bandung Sapu Lidi Resort
Sapu Lidi Resort

Sapu Lidi Resort adalah salah satu tempat wisata terpadu di Lembang Bandung yang wajib untuk anda coba. Daya tarik utamanya adalah resort berbentuk penginapan dan juga wisata kuliner ala pedesaan yang terletak di sekitar persawahan.

Anda bisa menginap di areal persawahan yang cukup tenang dan asri. Menikmati aneka menu kuliner bersama keluarga ditengah-tengah ketenangan dan suasana romantis tentu menjadi pengalaman yang menyenangkan. Belum lagi udara sejuk disekelilingnya akan membuat anda sekeluarga betah untuk berlama-lama di sini. Benar-benar kombinasi yang sangat pas.

Jika anda tertark dengan Sapu Lidi Resort, maka datanglah ke Kompleks.Graha Puspa, Jalan. Sersan Bajuri Lembang. Tempat wisata  di Lembang Bandung ini buka dari jam 8 pagi hingga jam 10 malam, dari hari senin sampai hari minggu. Untuk menyewa kamar di Sapu Lidi Resort anda harus menyiapkan budget setidaknya Rp. 500.000.

24. Salian Art Space

Tempat wisata di Lembang Bandung Salian Art Space
Salian Art Space

Salian Art Space adalah tempat wisata di Lembang Bandung yang sangat cocok dikunjungi bagi wisatawan yang suka akan seni dan mempunyai kreativitas tinggi. Salian Art Space adalah salah satu gallery seni di Bandung.  Disini anda bisa melihat beberapa pameran seni dari seniman kreatif Bandung ataupun seniman nasional. 

Selain menawarkan pameran seni yang indah, ternyata Salian Art Space juga mempunyai wisata kuliner. Terdapat beberapa menu kuliner andalan mereka yang rasanya lezat. Sambil berwisata edukasi dan mencicipi kuliner lezat, merupakan aktivitas menarik yang bisa anda lakukan di Salian Art Space ini.

Salian Art Space berlokasi di Jalan. Sersan Bajuri No. 86, Parangpong. Buka setiap hari dari jam 11 siang sampai jam 11 malam, tempat wisata di Lembang Bandung ini selalu ramai dikunjungi wisatawan.

25. Taman Begonia

Tempat wisata di Lembang Bandung Taman Begonia
Taman Begonia

Satu lagi tempat wisata di Lembang Bandung yang menawarkan keindahan hamparan bunga warna-warni. Ya, Taman Begonia merupakan sebuah kawasan konservasi tanaman bunga unggulan. Bunga yang menjadi andalannya adalah bunga bali Balenia.

Berkunjung ke Taman Begonia anda akan melihat hamparan bunga indah yang berpadu semurna dengan alam Lembang yang menghijau dan berhawa sejuk. Panoramanya benar-benar memanjakan mata wisatawan. Berkat keindahannya tersebut, Taman Begonia menjadi salah satu taman bunga di Bandung yang cukup terkenal. Ia pun juga terkenal di Instagram.

Jika sudah berkeliling menikmati taman bunga yang eksotis, maka anda bisa mampir ke resto dan cafe yang disediakan oleh tempat wisata di Lembang Bandung ini. Sangat menarik bukan?. Taman Begonia teretak di Jalan. Maribaya No 120 A, Lembang dan buka setiap hari dari jam 8 pagi sampai jam 5 sore. Harga tiketnya terjangkau dan hemat, yaitu hanya Rp. 10.000 saja.

26. Sindang Reret

Tempat wisata di Lembang Bandung Sindang Reret
Sindang Reret

Sindang Reret adalah tempat wisata kuliner di Bandung yang populer dengan restoran khas Sunda. Sindang Reret menawarkan aneka menu makanan dan minuman tradisional khas Sunda yang rasanya cukup menggiurkan. Lokasinya yang dekat dengan gunung tangkuban perahu, menjadikannya semakin ramai dikunjungi wisatawan.

Tempat wisata di Lembang Bandung ini selalu saja menjadi pilihan utama para wisatawan yang singgah ke objek wisata gunung tangkuban perahu. Sindang Reret berlokasi di Jalan Suropati No 53.
Itu tadi adalah rekomendasi 26 tempat wisata di Lembang Bandung yang paling wajib dikunjungi.

Semuanya tersedia lengkap di kawasan Lembang ini, mulai dari wisata kuliner, penginapan, taman bermain sampai wisata alam tersedia secara lengkap. Semuanya akan menjadikan liburan anda semakin menarik dan seru.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Menjadi Penulis di Jawa Pos Paling Jitu

Anakku Inspirasiku

10 Destinasi Wisata Lokal yang Mirip di Luar Negeri